Re-Desain Sepeda Lowrider Tenaga Listrik dengan Metode Design Thinking

Choirul Anam, M. Hasan Al Harits

Abstract


Bersepeda kini telah menjadi bagian dari gaya hidup tidak hanya untuk eksitensi individu, membuat banyak inovasi, salah satunya transportasi dengan konsep ramah lingkungan,dan ekonomis yang cocok dengan gaya hidup modern kota besar contohnya Surabaya. Peneliti tertarik untuk membuat inovasi pengembangan sepeda lowrider tenaga listrik, agar dapat menjadi potensi diperkembangan pesepeda maupun industri kreatif dan dapat membantu mengurangi kelelahkan pengguna ataupun menambah daya jarak tempu bersepeda. Penelitian ini melalui metode deskriptif kualitatif dan pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara lalu akan di analisa dengan analisis Design Thinking dari segi bentuk,dan kebutuhan pengguna. Dari hasil analisa dapat diambil sintesa dan konsep. Konsep yang diambil futuristik karena menggunakan teknologi yang mungkin menjadi inovasi diera industri kreatif.

Keywords


Sepeda; Lowrider; Tenaga Listrik

Full Text:

PDF

References


. (Estiyono, Produk, and Arsitektur 2018)

. (Jamal et al. 2015)

. (Rahmalisa 2019)

. (Napis 2014)

. (Kartika Dewi, Kurniawati Haryanto, and De Yong 2018)

. (Yulaikah 2019)

. (Putra, Jie, and Djohar 2019)

. (“Penjualan Polygon Terdongkrak 10 Persen Terimbas Tren Bersepeda” n.d.)

. (“Kelompok Dan Komunitas Gowes Di Surabaya Bertambah - Olahraga | RRI Surabaya |” n.d.)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Prosiding Seminar Teknologi Perencanaan, Perancangan, Lingkungan dan Infrastruktur

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.