ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM (SPBU) ROWOTAMTU JEMBER
Abstract
Keberadaan SPBU memiliki peran yang sangat penting dalam menunjang kebutuhan penyediaan bahan bakar akibat peningkatan jumlah kendaraan. SPBU Rowotamtu Jember dibangun dengan luas ± 8600 m2 yang terletak di Jalan Raya Balung, Kabupaten Jember. Studi ini bertujuan untuk mengetahui dampak yang terjadi akibat pembangunan SPBU terhadap kinerja jalan dengan menggunakan Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI 1997) dan peraturan terkait lainnya. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara survei langsung ke lapangan untuk mengetahui volume lalu lintas, bangkitan dan tarikan dari SPBU pembanding dan inventarisasi jalan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bangkitan tarikan tertinggi sebesar 194 MC / jam, 23 LV / jam, dan 2 HV / pada jam puncak sore hari kerja. Hasil analisis kinerja Jalan Raya Balung diperoleh nilai DS 0,699 termasuk kategori LOS C yang artinya arus lalu lintas stabil dan kecepatan dapat dikendalikan oleh lalu lintas. Sedangkan kinerja simpang terbesar terjadi di simpang Rambipuji dengan nilai tundaan (D) sebesar 45,43 detik/smp dengan tingkat pelayanan LOS B yang berarti kinerja simpang tersebut baik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
D. J. B. Marga and D. B. Ja. Kota, “Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI),” p. 573, 1997.
F. A. Lestari and Y. Apriyani, “Analisis Dampak Lalu LintasAkibat Adanya PusatPerbelanjaan Di Kawasan Pasar Pagi Pangkalpinang Terhadap Kinerja Ruas Jalan,” vol. 2, p. 13, 2014.
K. A. Ibrila, “Dampak Lalu Lintas Pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (SPBKB) Ranuyoso Lumajang,” p. 128, 2016.
K. D. Kurniawati, N. N. Hayati, and W. Kriswardhana, “Perencanaan Penanganan Dampak Lalu Lintas Pembangunan Asrama Haji Kabupaten Jember,” p. 9, 2020.
O. I. Prastana, “Evaluasi Dampak Pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Tanjungwangi Terhadap Kinerja Jalan,” p. 90, 2015.
Permenhub, "Peraturan Menteri 75 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan Andalalin,"pp. 1-166, 2015.
Q. D. Bau, “Kajian Dampak Lalu Lintas Pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum Dodo Di Toraja Utara,” vol. 6, no. 2, p. 10.
R. Safitri, “Analisis Dampak Lalu Lintas Akibat Pembangunan Hartono Lifestyle Mall Di Solo Baru,” p. 90, 2013.
S. J. Legowo, A. Mhm, and D. Anggoro, “Studi Evaluasi Dampak Lalu Lintas Akibat Pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Manahan Surakarta,” p. 9, 2014.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Prosiding Seminar Teknologi Perencanaan, Perancangan, Lingkungan dan Infrastruktur
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.