RANCANG BANGUN PENGONTROL NUTRISI PADA TANAMAN BROKOLI HIDROPONIK BERBASIS PLC

Abdul Hamid, Andy Suryowinoto, Afandi Afandi

Abstract

Berkurangnya lahan untuk bercocok tanam, mengakibatkan dibutuhkannya cara bercocok tanam dengan cara hidroponik. Beragam jenis tanaman mulai diuji coba dengan cara tanam hidroponik. Salah satunya adalah tanaman brokoli (Brassica oleracea) yang masih termasuk dalam sayuran dari suku kubis-kubisan (brassicaceae). Proses sistem kerjanya sebuah mikrokontroler dengan memantau suhu sekitar tanaman, mengatur aliran air dan cairan nutrisi pada media hidroponik secara konstan pada kisaran  komposisi volume nutrisi A sebesar 0,5% dan volume nutrisi B sebesar 0,5% terhadap kuantitas volume air pada media hidroponik melalui dengan PLC(Programmable Logic Controller) sebagai kendali motor pompa air dan pompa cairan nutrisi. Pada sistem ini dihasilkan pertumbuhan tanaman brokoli dengan pertumbuhan tinggi rata-rata tiap 2 hari adalah 1,25 cm, dan pertumbuhan rata-rata tiap 2 hari adalah daun 2 helai.

Keywords

Hidroponik; mikrokontroler; PLC; pompa air;

Full Text:

PDF

References

Wasonowati,catur,2009“Kajian saat pemberian pupuk dasar nitrogen dan umur bibit pada tanaman brokoli” Fakulitas pertanian universitas turnojoyo Madura

United State Department of Agriculture (USDA).1963. Composition of Foods. USDA Agricultural Handbook No. 7.

Amelia.S., Gunawan, B. dan Suprijadi, 2006, “Kontrol Aliran Pada Hidroponik NFT”, Seminar Instrumentasi berbasis Fisika III, Bandung

Buti Delya,Ahmad Tusi, Budianto Lanya , Iskandar Zulkarnain,2014”rancang bangun sistem hidroponik pasang surut otomatis untuk budidaya tanaman cabai” Fakultas Pertanian, Universitas Lampung

Dinas Pertanian Jawa Timur. 2008. Rekapitulasi Luas Areal Tanam, Panen, Produksi, Produktivitas Dan Harga Tanaman Sayuran Dan Buah-Buahan Semusim Di Jawa Timur Tahun 2007

Mocamad Ridwan, Didik Notosudjono, Evyta Wismiana” Rancang bangun miniatur traffic light empat simpang berbasis plc omron cpm1a 40cdr av1” Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Pakuan Bogor,

Kho,dikson. (2015). “Pengertian relay dan fungsinya”. Teknik elektronika

Hasan, Bachtiar ( 2003 ). Teknik Tegangan Tinggi. Pustaka Ramadhan : Bandung Standar Nasional Indonesia. 2000Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2000 (PUIL 2000). Jakarta: BSN.

lfan Arifin 2015” automatic water level control berbasis mikrocontroller dengan sensor ultrasonik teknik elektro fakultas teknik universitas negeri semarang.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.