Plengsengan Saluran Batu Kali 40/120 Tinggi 250 Saluran Tengah Prapen

Muhammad Musyaddad Roisul Ibad, Gandy Hari Sarasnanda, Kelvin Alek Sandro Johansyah

Abstract


Produktivitas merupakan faktor mendasar yang mempengaruhi performa kemampuan bersaing dalam industri konstruksi. Analisa produktivitas pekerjaan dilakukan sebagai langkah evaluasi terhadap pelaksanaan proyek pada tiap pekerjaan yang telah dilaksanakan. Acuan yang digunakan pada perhitungan produktivitas adalah SNI 7394-2008 dan Permen PUPR28-2016. Pada Proyek Pembangunan Plengsengan Saluran Batu Kali 40/120 Tinggi 250 ((SALURAN TENGAH PRAPEN) HULU PA. PRAPEN) SURABAYA terkait dengan Pekerjaan Sewa Steel Sheet Pile terdapat volume sebanyak 86 batang. Dari jumlah tersebut dinilai oleh Pelaksana Lapangan hanya dapat dipergunakan untuk membuka 15 meter lahan pekerjaan saja dan memerlukan waktu 21 hari untuk mengerjakannya. Hal ini dinilai kurang efektif. Maka perlu adanya tambahan jumlah pengadaan Pengadaan / Sewa Steel Sheet Pile. Kontraktor harus menyediakan 258 batang steel sheet pile agar dapat mempercepat pengerjaan.


Full Text:

PDF

References


Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya. 2023. Pedoman Penulisan Laporan Kerja Praktek.

Google Maps, 2023. Google Maps Lokasi di Plengsengan Saluran Batu Kali 40/120 Tinggi 250 Saluran Tengah Prapen, Jawa Timur. (https://maps.app.goo.gl/tDvCodvVAWua1qFD8 , diakses 20 September 2023)

CV Hari. 2023. Dokumen Tender Proyek Plengsengan Saluran Batu Kali 40/120 Tinggi 250 Saluran Tengah Prapen

Ervianto, Wulfram, I., 2005. Manajemen Proyek Konstruksi (Edisi Revisi), Edisi III, Andi, Yogyakarta.

Proboyo, B., 1999. Keterlambatan Waktu Pelaksanaan Proyek: Klasifikasi dan Peringkat dari Penyebab-Penyebabnya, Dimensi Teknik Sipil Volume 1 Universitas Kristen Petra.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.